Fitur Baru Igloo: TravelShield AI dan Blue Ribbon Bags! Bikin Perjalanan Wisata Makin Nyaman

Tangkapan Layar - Head of D2C Igloo Indonesia, Delta Andreansyah, menyatakan bahwa integrasi AI dan perlindungan bagasi merupakan upaya Igloo menghadirkan pengalaman perjalanan yang lebih aman dan nyaman/ IG @igloo.co.id

Kehadiran Blue Ribbon Bags tidak hanya memberi perlindungan finansial bagi wisatawan, tetapi juga membantu mengurangi tekanan operasional pada industri penerbangan.

Dukung Pariwisata Nasional yang Terus Tumbuh

Head of D2C Igloo Indonesia, Delta Andreansyah, menyatakan bahwa integrasi AI dan perlindungan bagasi merupakan upaya Igloo menghadirkan pengalaman perjalanan yang lebih aman dan nyaman.

Ia menyoroti target Indonesia untuk melampaui 13,9 juta wisatawan mancanegara seperti yang tercatat pada 2024, serta pertumbuhan perjalanan wisatawan domestik yang terus meningkat.

Data Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat perjalanan wisatawan nusantara pada April 2025 mencapai 128,59 juta, tumbuh 23,02 persen secara tahunan.

Tren ini menunjukkan minat bepergian masyarakat tetap kuat meski di tengah perlambatan ekonomi. (jas)

 

Related News
Recent News
image
Business Yang Ditunjuk FedEx untuk Pimpin Kawasan Asia Pasifik? Salil Chari!
by Adrian Jasman2026-01-23 15:00:00

FedEx menunjuk Salil Chari sebagai Presiden Asia Pasifik untuk memimpin strategi dan pertumbuhan bis

image
Business Kingston Technology Masuk 30 Besar Perusahaan Swasta Teratas AS 2025 versi Forbes
by Adrian Jasman2026-01-23 12:06:53

Kingston Technology naik ke peringkat 28 Forbes America’s Top Private Companies 2025.