Sumpah Pemuda 2025: Anak Muda Kaltim Bahas Tan Malaka, Hoaks, dan Mental Health

Peserta didominasi pelajar SMA

DIALOG - Dialog Hari Sumpah Pemuda ke-97 yang digelar di Aula Dinas Pemuda dan Olah Raga Kalimantan Timur, di Kadrie Oening Tower, Samarinda pada Kamis (30/10/2025)/ HO to Avnmedia.id

Peserta yang didominasi dari SMA Negeri 10 Samarinda sebanyak 75 siswa ditambah umum sekitar 10 orang tampak antusias menyampaikan pertanyaan dan pendapatnya seputar praktik feodalisme di lingkungan keseharian.

Founder SUMBU TENGAH Rusdianto yang menjadi moderator menyatakan apresiasinya pada pelajar SMA Negeri 10 Samarinda yang memiliki kemampuan public speaking yang bagus dengan kalimat yang terstruktur dan berbobot.

“Saya sengaja mendekati setiap penanya untuk mengecek apa yang dia lihat di layar HP-nya, dan ternyata hanya catatan, bukan aplikasi AI. Mereka memang anak-anak yang cerdas,” ungkap Rusdi. (jas)

 

Related News
Recent News
image
Trending Profil Ayah Na Daehoon yang Tinggal di Indonesia Sejak 2002, Ternyata Punya Jabatan Mentereng
by April2025-10-31 20:07:23

Sikap penuh empati dan ketegaran dari ayah Na Daehoon ini langsung menuai simpati publik.

image
Trending Julia Prastini Disebut Anak Pesantren, Cek Pendidikan Jule yang Diduga Selingkuhi Na Daehoon
by April2025-10-29 19:12:54

“Ilfeel banget, najis. Branding-nya orang bener, pesantren lagi,” sindir Liyan Zef.