Timnas Indonesia Coret 7 Pemain! Ragnar Oratmangoen dan Justin Hubner Absen dalam Skuad Lawan Australia

Justin Hubner dan Egy Maulana Vikri (Foto: Instagram @justinhubner5)

Pemain yang mengalami cedera menjelang pertandingan melawan Australia dipastikan absen.

Absennya mereka menjadi kerugian besar bagi lini serang Timnas Indonesia.

Kehadiran pemain baru, terutama hasil naturalisasi, membuat persaingan di beberapa posisi semakin ketat.

Pemain yang kalah bersaing berpotensi dicoret dari skuad utama Timnas Indonesia.

Sebelumnya, pada Jumat, 14 Maret 2025, Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan Egy Maulana Vikri tidak dibawa ke Sydney, Australia, karena belum pulih dari cedera.

Dengan absennya Egy, Patrick Kluivert harus mencoret enam pemain lagi untuk memenuhi kuota 23 pemain yang diizinkan masuk daftar susunan pemain (DSP).

Beberapa pemain dipastikan absen karena skorsing, seperti Ragnar Oratmangoen dan Justin Hubner, yang harus menjalani larangan bermain satu pertandingan akibat akumulasi kartu.

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert masih perlu mencoret empat pemain lagi nama pemain yang tersisisa.

Beberapa prediksi mengenai pemain Timnas Indonesia yang kemungkinan akan dicoret antara lain:

Related News
Recent News
image
Trending Terkuak! 10 Jejak Red Flag Julia Prastini, Kebelet Nikah Sejak SMP hingga Rasis
by April2025-11-01 07:08:16

“Aku berantem dulu sama pacarku sebelum ketemu dia,” ujar Jule dengan nada bangga.

image
Trending Sumpah Pemuda 2025: Anak Muda Kaltim Bahas Tan Malaka, Hoaks, dan Mental Health
by Adrian Jasman2025-10-31 10:43:22

Generasi muda Kaltim bahas logika mistika, feodalisme, dan semangat Tan Malaka di Hari Sumpah Pemuda