Survei FedEx: 87% UMKM Indonesia Catat Lonjakan Perdagangan ke Eropa

Belanda, Jerman, dan Prancis Jadi Pasar Tujuan Terkuat

FedEx - Survei FedEx Ungkap 87% UMKM di Indonesia Laporkan Peningkatan Volume Perdagangan dengan Eropa/ HO to Avnmedia.id

Bagi UMKM yang sudah beroperasi di Eropa, tarif impor dan tingginya biaya logistik masih menjadi tantangan utama.

 

Belanda, Jerman, dan Prancis Jadi Pintu Utama Ekspor

Survei FedEx menempatkan tiga negara sebagai pasar paling berpengaruh bagi UMKM Indonesia:

  • Belanda (68%)
  • Jerman (68%)
  • Prancis (63%)

Belanda menjadi akses utama bagi 25% UMKM, mencerminkan hubungan dagang historis yang panjang.

Ketiga negara ini diprediksi akan tetap menjadi pasar inti hingga dua tahun ke depan.

Di tingkat Asia Pasifik, Inggris Raya masih menjadi pintu masuk terbesar ke Eropa (31%), disusul Jerman dan Prancis.

Selain itu, isu keberlanjutan mulai menjadi faktor strategis: 57% UMKM Indonesia mempertimbangkan standar keberlanjutan saat memilih solusi logistik.

Digitalisasi Jadi Kunci Bagi UMKM Indonesia

Berbeda dengan negara lain di Asia Pasifik, UMKM Indonesia menempatkan transformasi digital sebagai prioritas utama (49%).

Fokus digital mereka meliputi:

Related News
Recent News
image
Business Walmart Rombak Susunan Dewan Eksekutif, David Guggina Jadi Presiden dan CEO
by Adrian Jasman2026-01-17 13:00:00

Walmart rombak kepemimpinan, David Guggina resmi jadi Presiden & CEO Walmart U.S.

image
Business Gushcloud Indonesia Perluas Jaringan Kreator dan Kolaborasi Strategis! Visinema - Boy William Ikut Terlibat
by Adrian Jasman2026-01-15 21:25:28

Gushcloud Indonesia tambah kreator dan kanal YouTube, perkuat kolaborasi strategis hiburan digital.