Peran MHA untuk Pembangunan, Kepala DPMPD Kaltim: Ruang dan Dukungan Harus Diberikan 

Kepala DPMPD Kaltim Puguh Harjanto/ HO

AVNMEDIA.ID - Pesan disampaikan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kaltim Puguh Harjanto saat dirinya hadir dalam agenda Rapat Kerja Teknis membahas soal Mahsyarakat Hukum Ada yang dilaksanakan di Samarinda, Rabu (6/11/2024).

Ia sampaikan ruang dan dukungan pada MHA harus bisa difasilitasi oleh pemerintah dan pihak-pihak lainnya.

"Harus ada ruang dan dukungan kepada Masyarakat Hukum Adat untuk berperan aktif dalam pembangunan," kata Puguh Harjanto.

Peranan masyarakat hukum adat ia tekankan juga memberikan pelajaran untuk kearifan lokal.

"Bagaimana mereka berperan dalam mengelola sumber daya alam, serta dalam berinteraksi sosial, bisa menjadi pelajaran yang sangat berarti bagi masyarakat luas," katanya.

Related News
Recent News
image
Advertorial Kukar Sampaikan Realisasi APBD Semester Pertama 2025, Pendapatan Capai 31 Persen
by Irwan2025-07-21 20:45:00

Realisasi APBD Kukar semester pertama 2025 capai 31%, Sekda paparkan belanja dan prognosis lanjut.

image
Advertorial Kukar Buka Gedung Cendrawasih, Fasilitas Baru untuk Tingkatkan Kesehatan Ibu dan Anak
by Irwan2025-07-20 18:23:00

Pemkab Kukar resmikan Gedung Cendrawasih di RSUD AM Parikesit, fokus layanan ibu dan anak terpadu.