BYD

Pabrikan Asing Sulit Bersaing di Pasar Mobil Listrik Kei Car, Kenapa BYD Tetap Luncurkan Racco di Jepang?

KEI CAR BYD DI JEPANG - BYD justru mengambil langkah berani dengan meluncurkan Racco, mobil listrik kei car pertama yang secara eksklusif dirancang untuk pasar Jepang/ Via Car News China

AVNMEDIA.ID -  Pasar mobil listrik kei car Jepang dikenal sebagai salah satu segmen paling sulit ditembus pabrikan asing.

Meski volumenya besar, dominasi merek lokal membuat banyak produsen global gagal bersaing.

Namun, BYD justru mengambil langkah berani dengan meluncurkan Racco, mobil listrik kei car pertama yang secara eksklusif dirancang untuk pasar Jepang.

Pertanyaannya, mengapa BYD berani masuk ke pasar yang selama ini nyaris tertutup bagi pemain asing?

Pasar Kei Car Jepang: Besar, Murah, tapi Dikuasai Lokal

KEI CAR - Potret mobil mungil (Kei Car) BYD) yang dilaporkan masuk pasar mobil listrik Jepang pada pertengahan 2025 ini/ Carnewschina

 

Kei car atau light vehicle merupakan tulang punggung pasar otomotif Jepang.

Mobil mungil ini menyumbang sekitar 30–40 persen dari total penjualan mobil nasional.

Sepanjang 2024, penjualan kei car mencapai 1,56 juta unit dari total 4,42 juta mobil yang terjual.

Pada tiga kuartal pertama 2025, angkanya sudah menembus 1,26 juta unit.

Namun besarnya pasar tidak otomatis berarti mudah dimasuki.

Suzuki, Daihatsu, dan Honda menguasai hampir seluruh segmen ini.

Suzuki sendiri memegang sekitar 38 persen pangsa pasar, diikuti Daihatsu 22 persen dan Honda 19 persen.

Sejarah mencatat, pabrikan asing nyaris tidak pernah sukses di segmen kei car Jepang.

Mengapa Pabrikan Asing Sulit Bersaing?

Ada beberapa faktor utama.

Related News
Recent News
image
Business Walmart Rombak Susunan Dewan Eksekutif, David Guggina Jadi Presiden dan CEO
by Adrian Jasman2026-01-17 13:00:00

Walmart rombak kepemimpinan, David Guggina resmi jadi Presiden & CEO Walmart U.S.

image
Business Gushcloud Indonesia Perluas Jaringan Kreator dan Kolaborasi Strategis! Visinema - Boy William Ikut Terlibat
by Adrian Jasman2026-01-15 21:25:28

Gushcloud Indonesia tambah kreator dan kanal YouTube, perkuat kolaborasi strategis hiburan digital.