Hukuman Cha Eun-Woo jika Terbukti Lakukan Penghindaran Pajak

Cha Eun-woo Terancam Sanksi Pidana

PAJAK - Cha Eun-woo bisa dijatuhi sanksi penjara dan denda miliaran won jika dinyatakan bersalah soal pajak/ Foto: IG (@eunwo.o_c)

Hal ini menunjukkan tekanan publik dan dampak reputasi yang sudah mulai dirasakan secara nyata meskipun belum ada putusan hukuman final. 

Agensi Cha Eun-woo Fantagio sendiri telah merilis pernyataan resmi yang menegaskan bahwa masalah ini belum ditentukan secara final dan pihaknya berencana mengklarifikasinya melalui jalur hukum yang sesuai. 

Cha Eun‑woo dan tim hukum akan kooperatif sepenuhnya selama proses audit dan banding berlangsung, dan menegaskan komitmennya untuk tetap memenuhi kewajiban pajak dan hukum sebagai warga negara yang taat. 

Hingga kini proses hukum masih berjalan, dan belum ada dakwaan resmi di tingkat pidana terhadap Cha Eun-woo.

Kasus penghindaran pajak ini menjadi salah satu yang paling mendapat perhatian publik dan media internasional karena melibatkan Cha Eun-woo, salah satu idola K‑pop paling terkenal di dunia. (naf)

Related News
Recent News
image
Entertainment Broken Strings Ungkap Aurelie Moeremans Jadi Korban Child Grooming, 3 Artis Wanita Indonesia Usia Muda Disorot
by April2026-01-26 20:08:21

Broken Strings ungkap child grooming Aurelie Moeremans, 3 artis wanita muda disorot. Siapa saja?

image
Entertainment Pakai Perhiasan Rp6,7 M, Intip Gaya Maia Estianty di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi
by Nayara Faiza2026-01-26 17:59:00

Maia Estianty anggun di lamaran Syifa Hadju dan El Rumi Hadju dengan perhiasan mewah senilai Rp6,7 M