Dari Gangguan Teknis hingga Sistem Pengamanan, 6 Insiden Konser K-Pop Ini Bikin Heboh

Saat Konser Jadi Bencana

KONSER K-POP - KONSER K-POP - Insiden konser K-Pop: barikade roboh di konser NCT 127 dan gangguan lift panggung BABYMONSTER soroti lemahnya sistem pengamanan/ Foto: Kolase by HVSMEDIA.ID

Meski mengalami luka, Jaehyuk kembali ke atas panggung tak lama setelah mendapat perban besar di tangannya untuk meneruskan penampilannya. 

3. Kericuhan di Hanteo Music Awards

Pada Hanteo Music Awards ke-31, Februari 2024 di Dongdaemun Design Plaza Seoul, suasana kacau akibat lemahnya sistem pengamanan

Salah satu penonton dilaporkan buang air besar di area standing dekat ruang tunggu artis, sehingga bau busuk menyebar hingga ke panggung dan mengganggu beberapa idol, termasuk Winter (aespa) dan ATEEZ.

Tidak hanya itu, ada juga insiden penonton anak SD yang buang air kecil di celana, serta temuan kondom bekas di area sampah menambah kedahsyatan kericuhan dan membuat suasana semakin tak terkendali.

Kerumunan yang padat juga menyebabkan dorong-dorongan dan perkelahian kecil, terutama antara fandom yang pro dan kontra terhadap Kim Jiwoong (ZEROBASEONE), hingga beberapa anggota aespa dan ATEEZ turun tangan memberi instruksi ke sekuriti untuk meredam keadaan.

4. Konser NCT 127 di Indonesia

Pada malam pertama konser NCT 127 Neo City: The Link, ICE BSD Tangerang, November 2022, antrian merchandise memicu dorong-dorongan hingga barikade panggung ambruk.

Tekanan kerumunan menyebabkan puluhan penonton pingsan. 

Para member meminta penonton mundur demi keselamatan, dan konser dihentikan untuk menghindari tragedi. 

Insiden ini menjadi peringatan penting terkait penguatan sistem pengamanan

5. Wendy Red Velvet Jatuh dari Panggung

Related News
Recent News
image
Music Dari Asia hingga Amerika, Inilah 6 Grup K‑pop yang Tembus Tur Konser Skala Stadion
by Nayara Faiza2025-07-08 15:04:07

6 grup K-Pop ini sukses gelar tur konser skala stadion di Asia, Amerika, hingga Eropa

image
Music Blackpink Rilis Teaser Tur "Deadline", Fans Protes karena Lisa "Diginiin"
by Adrian Jasman2025-06-26 18:35:23

Lisa BLACKPINK cuma tampil sebentar di teaser tur "DEADLINE", fans ramai protes