Chrome Android Kini Bisa Tampilkan Bilah Bookmark Seperti Desktop, Akses Lebih Cepat!

BROWSING - Bagi yang ingin mencoba, cukup pastikan Chrome Android sudah diperbarui ke versi terbaru, buka pengaturan, aktifkan Show Bookmarks Bar, dan nikmati akses super cepat ke semua bookmark favoritmu, persis seperti di desktop/ Pexels

AVNMEDIA.ID -   Pengguna Chrome untuk Android kini bisa tersenyum lebar. 

Google menghadirkan update terbaru yang membuat pengalaman browsing di ponsel lebih mirip dengan desktop.

Fitur utama? Bilah bookmark kini bisa langsung terlihat di bawah address bar (omnibox), sehingga akses ke situs favorit jadi super cepat.

Tidak perlu lagi menavigasi melalui ikon tiga titik di pojok layar.

Bilah Bookmark Langsung Tampil, Buka Situs Favorit Lebih Cepat

Sebelumnya, pengguna Chrome di Android harus membuka menu tiga titik, lalu memilih antara mobile bookmarks atau bookmarks bar.

Mobile bookmarks biasanya berisi situs yang sering diakses saat bepergian, sedangkan bilah bookmark berisi salinan persis dari desktop, membuat akses ke semua situs favorit sedikit ribet di ponsel.

Related News
Recent News
image
Techno Harga Terjangkau dan Performa Menarik, iPhone 17e Bisa Jadi Pilihan Pecinta Apple Ekosistem
by April2026-01-13 20:53:09

Dalam skenario ini, performa iPhone 17e disebut akan terasa setara dengan iPhone seri lebih mahal.

image
Techno Buat Siri yang Lebih Cerdas, Apple Kerja Sama dengan Google!
by Adrian Jasman2026-01-13 10:44:45

Apple resmi gandeng Google dan Gemini AI demi Siri lebih cerdas, personal, dan siap meluncur lewat i