Album Baru BTS Rilis 20 Maret Tahun Ini, BIGHIT MUSIC Resmi Umumkan

POTRET - Band Coldplay kolaborasi dengan JIN BTS/ Foto: dok. Billboard

“Kami berharap bisa comeback dengan aman tahun ini dan album kami bisa diterima dengan baik. Mari kita buat BTS sukses besar,” ujar para member dalam siaran tersebut.

Tur Dunia Jadi Agenda Berikutnya

Tak hanya merilis album baru, BIGHIT MUSIC juga mengonfirmasi bahwa BTS akan menggelar tur dunia berskala besar setelah album tersebut dirilis.

Tur ini akan menjadi tur dunia pertama BTS sebagai grup lengkap dalam beberapa tahun terakhir.

Meski detail mengenai konsep album, daftar lagu, hingga jadwal dan kota tur belum diumumkan, agensi memastikan seluruh informasi lanjutan akan disampaikan melalui kanal resmi dalam waktu dekat.

Dengan kembalinya BTS lewat album baru dan rencana tur dunia, 2026 diprediksi menjadi tahun besar bagi BTS dan ARMY di seluruh dunia. (jas)

 

Related News
Recent News
image
Music Unik! Jimmy Fallon dan Marcello Hernández Terkejut Bisa Dengar Musik Lewat Mulut Pakai Lollipop
by April2026-01-17 16:14:31

Jimmy Fallon dan Marcello Hernández SNL kaget saat coba lollipop pemutar musik di The Tonight Show.

image
Music Nadin Amizah Alami Gangguan Pita Suara, Akui Sempat Overthinking sebelum Akhirnya Dapat Diagnosis
by April2026-01-17 15:09:13

Nadin Amizah alami gangguan pita suara, sempat overthinking sebelum didiagnosis spasmodic dysphonia.