DRAMA KOREA

10 Fakta Fukushi Sota, Aktor Jepang Pemeran Hiro di Can This Love Be Translated? yang Diam-Diam Jatuh Hati pada Mu-hee

Pernah Kalahkan 3 Ribu Kandidat

FUKUSHI SOTA - Di balik cerita utama, ada satu karakter yang justru meninggalkan kesan kuat: Hiro Kurosawa, aktor Jepang populer yang diperankan oleh Fukushi Sota/ X @lovedawoon

Usianya kini 32 tahun, dengan pengalaman akting lebih dari satu dekade.

2. Aktif Berolahraga Sejak Remaja

Sebelum terjun ke dunia hiburan, Sota dikenal sebagai siswa atletis.

Ia pernah bergabung dengan klub basket hingga SMP dan klub Double Dutch saat SMA.

3. Terinspirasi Aktor Senior Jepang

Sota mengidolakan Teruyuki Kagawa dan Junichi Okada.

Dari Okada, ia belajar pentingnya totalitas fisik dalam akting, sementara dari Kagawa ia terinspirasi untuk mengejar peran-peran kompleks, termasuk drama berlatar sejarah.

4. Menguasai Bahasa Inggris

Tak hanya fasih berbahasa Jepang, Fukushi Sota juga cukup mahir berbahasa Inggris.

Ia mengantongi sertifikat EIKEN Level 2 dan pernah tampil di serial internasional HBO Asia The Head.

5. Ditemukan Secara Tak Terduga

Kariernya dimulai secara kebetulan.

Saat berjalan-jalan di Shibuya, ia diminta berpose untuk foto majalah.

Foto-foto tersebut menarik perhatian agensi Ken-On, yang kemudian merekrutnya pada 2010.

6. Debut Akting di Drama Televisi

Sota memulai debut aktingnya pada 2011 lewat drama Misaki Number One!!.

Sejak itu, namanya terus naik di industri hiburan Jepang.

7. Tembus Peran Ikonik Kamen Rider

Related News
Recent News
image
Film Kamu Pasti Baper! Jisoo BLACKPINK dan Seo In Guk Satu Scene di Drakor Boyfriend on Demand, Tayang Q1 2026 di Netflix
by Adrian Jasman2026-01-24 18:00:00

Jisoo BLACKPINK dan Seo In Guk satu frame di drakor Boyfriend on Demand, rom-com Netflix tayang Q1.

image
Film Resmi dari Netflix! Rekap Serial dan Film Tayang di Q4 2026, Ada Take Charge of My Heart di Penghujung Tahun
by Adrian Jasman2026-01-24 16:00:00

Resmi Netflix! Rekap serial dan film Q4 2026, ada Take Charge of My Heart dan judul baru.