Wuling Cloud EV Lite Dibanderol Rp 365 Jutaan, Klaim Hemat Biaya! Perawatan 5 Tahun Hanya Rp 2 Jutaan

Biaya perawatan Wuling Cloud EV dinilai ekonomis/ Wuling

Dengan efisiensi biaya yang ditawarkan, Cloud EV Lite menjadi pilihan menarik bagi konsumen yang menginginkan kendaraan listrik ekonomis tanpa mengorbankan kenyamanan.

Sebagai informasi, pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025, Wuling Motors kembali menarik perhatian dengan meluncurkan dua model mobil listrik terbaru, yakni New Wuling Air EV dan New Wuling Cloud EV.

Kedua kendaraan ramah lingkungan ini hadir dengan sejumlah pembaruan yang menjadikannya semakin menarik bagi konsumen Indonesia.

New Wuling Air EV kini hadir dengan tampilan lebih segar berkat pilihan warna baru, yaitu Starry Black.

Selain itu, desain pelek juga mengalami perubahan dengan adopsi “aerodynamic 3 spoke wheel cap” yang memberikan kesan lebih modern dan futuristis.

“Kami menghadirkan New Air EV dengan tampilan baru yang lebih stylish dan elegan,” ujar Ricky Christian, Marketing Operation Director Wuling Motors Indonesia, dalam pernyataannya di IIMS 2025.

Related News
Recent News
image
Business Grimmsnarl Resmi Debut di Pokémon GO! Event Wild Area Global 2025 Siap Guncang Dunia Pelatih
by Tim Advertorial dan Bisnis2025-11-13 08:43:12

Grimmsnarl debut di Pokémon GO Wild Area Global 2025, hadirkan Pokémon baru & Raid eksklusif!

image
Business Chatime Atealier dan Javara Hadirkan “Kreasi Kaya Rasa”, Apa Menu Spesialnya?
by Adrian Jasman2025-11-12 21:14:14

Chatime Atealier x Javara hadirkan “Kreasi Kaya Rasa”, Royal Milk Tea dengan madu odeng & umbi bit.