Serial Thriller His & Hers

Spoiler His & Hers Episode 6: Jika Bukan Lexy, Siapa Dalang Pembunuhan Berantai?

Episode 6 His & Hers: Kebenaran Terungkap di Lake House

ALICE - Sosok Alice ibu dari Anna di serial thrille Netflix His & Hers/ X @Farahacreations

AVNMEDIA.IDEpisode 6 His & Hers dibuka dengan narasi Anna yang tegas: “Kalau mau melakukan sesuatu, lakukan dengan baik,” termasuk membunuh.

Ketegangan langsung terasa karena pemirsa mulai memahami bahwa misteri pembunuhan berantai yang menimpa Rachel, Helen, dan Zoe tidak sesederhana dugaan awal.

Dalam kilas balik, terungkap identitas Lexy.

Dulu dikenal sebagai Catherine Kelly, Lexy tumbuh dengan kakak yang kejam, Andrea.

Saat usia remaja, Lexy menumpahkan obat inhaler Andrea saat berada di danau, menyebabkan kematian kakaknya secara tidak sengaja.

Insiden ini menjadi trauma yang membentuk Lexy sebagai karakter misterius, sekaligus pemicu konflik keluarga di masa kini.

Sementara itu, Anna mencoba menyelamatkan diri saat Lexy dan Richard menyerangnya.

Ia berhasil mengunci Richard di ruang bawah tanah, sementara Lexy menyerang secara langsung.

Kejadian ini memunculkan pertanyaan besar: apakah Lexy benar-benar pelaku pembunuhan berantai?

Alice: Dalang Sebenarnya di Balik Misteri

Momen paling mengejutkan terjadi ketika terungkap bahwa Alice, ibu biologis Anna, adalah otak di balik semua pembunuhan.

Related News
Recent News
image
Film Kamu Pasti Baper! Jisoo BLACKPINK dan Seo In Guk Satu Scene di Drakor Boyfriend on Demand, Tayang Q1 2026 di Netflix
by Adrian Jasman2026-01-24 18:00:00

Jisoo BLACKPINK dan Seo In Guk satu frame di drakor Boyfriend on Demand, rom-com Netflix tayang Q1.

image
Film Resmi dari Netflix! Rekap Serial dan Film Tayang di Q4 2026, Ada Take Charge of My Heart di Penghujung Tahun
by Adrian Jasman2026-01-24 16:00:00

Resmi Netflix! Rekap serial dan film Q4 2026, ada Take Charge of My Heart dan judul baru.