PPN DTP 100% 2026 Diperpanjang, Permintaan Properti Naik dan Ribuan Unit Bebas Pajak Siap Dibeli

Insentif PPN DTP Dorong Minat Beli Properti Sejak Paruh Kedua 20

ILUSTRASI - Ilustrasi kunci rumah. Dari total 53 rumah dinas golongan II yang tercatat di lingkungan Dinas Pendidikan, sebanyak 27 unit dihuni secara ilegal oleh pihak yang tidak berhak/ Pexels

  • Keterjangkauan harga
  • Aksesibilitas lokasi
  • Kesiapan unit untuk segera dihuni

Menurut Head of Research Rumah123, Marisa Jaya, perpanjangan PPN DTP ke 2026 memang masih berada pada fase early signal, namun sudah menunjukkan arah pasar yang jelas.

Konsumen kini lebih berhati-hati, tidak hanya terpikat insentif, tetapi juga memperhitungkan kualitas produk dan kesiapan finansial.

 

Supply Siap, Lebih dari 7.000 Properti Eligible PPN DTP

Dari sisi pasokan, pasar properti dinilai cukup siap menyambut momentum 2026.

Rumah123 mencatat, terdapat lebih dari 7.000 listing properti baru dengan harga ≤ Rp2 miliar yang eligible PPN DTP dan berasal dari pengembang resmi.

Kondisi ini dinilai krusial untuk menjaga keseimbangan supply dan demand, sekaligus memastikan insentif fiskal dapat benar-benar dikonversi menjadi transaksi nyata, bukan sekadar peningkatan minat.

Akses Developer Resmi hingga Layanan KPR Terlengkap

Untuk memaksimalkan manfaat PPN DTP, Rumah123 menghadirkan sejumlah fitur strategis, antara lain:

1. Properti Baru dari Official Developer

Ribuan listing properti baru dari pengembang resmi tersedia dan telah terkurasi sesuai kriteria PPN DTP, memberikan rasa aman dan kepastian legalitas bagi konsumen.

Related News
Recent News
image
Business Tren Pasta Gigi Pemutih Meningkat, Pasar Global Diprediksi Tembus USD 12,7 Miliar
by Adrian Jasman2026-01-08 11:34:18

Tren pasta gigi pemutih tumbuh pesat, konsumen urban kini pilih produk less abrasive yang aman.

image
Business BYD Tegas Baterai LFP Tetap Jadi Standar Mobil Listrik, Aspek Keselamatan Jadi Alasan Utama
by Adrian Jasman2026-01-07 14:10:00

BYD tegaskan baterai LFP tetap jadi standar mobil listrik, utamakan keselamatan.