Populix Ungkap 44% Masyarakat Khawatir akan Transparansi Pengelolaan Dana TAPERA

Ilustrasi penelitian dan survei Populix soal TAPERA/ Foto: HO

tetapi masih ada kelompok masyarakat dari kelas ekonomi bawah yang kurang memahami

program ini.

Kesalahpahaman mengenai tujuan TAPERA, seperti anggapan bahwa dana ini

ditujukan untuk pendidikan, masih terjadi ditengah-tengah masyarakat.

“Salah satu temuan utama dalam laporan ini mengungkapkan bahwa meskipun masyarakat

memahami bahwa TAPERA bertujuan untuk memfasilitasi kepemilikan rumah, masih ada kekeliruan

yang perlu diklarifikasi, seperti penggunaan dana dan mekanisme penarikan dana,"

"Di sisi lain, masyarakat mengharapkan adanya transparansi dalam pengelolaan dana dan kemudahan akses untuk mencairkan tabungan dari program TAPERA. Kami berharap bahwa temuan-temuan ini dapat mendorong perubahan positif dalam cara program ini dikelola dan diimplementasikan, sehingga dapat lebih efektif dalam membantu masyarakat mencapai kepemilikan rumah,” ungkap Vivi Zabkie, Head of Social Research Populix, dalam keterangannya yang diterima redaksi AVNMEDIA.ID.

Mayoritas masyarakat mengetahui bahwa TAPERA adalah program tabungan untuk membeli

Related News
Recent News
image
Business Data Debt dan AI: Insight Accenture untuk Operator Telekomunikasi APAC
by Adrian Jasman2025-11-27 15:55:55

Operator telekomunikasi APAC perlu atasi data debt untuk maksimalkan potensi AI dan inovasi.

image
Business Changan Luncurkan Deepal S07 & Lumin di Gjaw 2025, Harga Kompetitif Mulai Rp178 Juta
by Adrian Jasman2025-11-26 12:29:28

CHANGAN luncurkan Deepal S07 dan Lumin di GJAW 2025 dengan harga kompetitif dan garansi panjang.