Pesaing iPhone Fold Apple, Bukan Samsung Bukan Google! Tapi Oppo Find N7

SMARTPHONE - Oppo justru muncul sebagai rival baru dengan perangkat lipat terbarunya, Oppo Find N7, yang direncanakan meluncur September 2026, bersamaan dengan iPhone Fold/ X @aryan79143

 

Kamera dan Baterai Siap Adu Kuat

Kamera Find N7 diperkirakan 200 MP untuk utama, 50 MP telefoto, dan 50 MP ultrawide, melanjutkan tren kamera high-end Oppo.

Kapasitas baterai juga naik menjadi 6000 mAh dengan dukungan 80W kabel dan 50W wireless charging.

Meskipun fitur naik, Oppo berhasil menurunkan bobot perangkat menjadi 225 g, lebih ringan dibanding Pixel 10 Pro Fold (258 g) dan sedikit lebih berat dari Samsung Galaxy Z Fold 7 (215 g).

Rilis dan Strategi Global

Related News
Recent News
image
Techno Harga Terjangkau dan Performa Menarik, iPhone 17e Bisa Jadi Pilihan Pecinta Apple Ekosistem
by April2026-01-13 20:53:09

Dalam skenario ini, performa iPhone 17e disebut akan terasa setara dengan iPhone seri lebih mahal.

image
Techno Buat Siri yang Lebih Cerdas, Apple Kerja Sama dengan Google!
by Adrian Jasman2026-01-13 10:44:45

Apple resmi gandeng Google dan Gemini AI demi Siri lebih cerdas, personal, dan siap meluncur lewat i