Pengembangan Olahraga Kaltim Lebih Maju dengan Dukungan Perusahaan, Dispora Kaltim Ajak Berkolaborasi Lewat CSR

Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Dispora Kaltim, Rasman Rading/IG: @rasmanrading

“Perhatian perusahaan-perusahaan itu sangat kecil,” ungkapnya.

Menurut Rasman, jika sebuah bisnis di Kaltim lebih fokus pada hal-hal lainnya, termasuk olahraga, maka hal itu akan membuka peluang untuk dicontoh dan ditiru bagi perusahaan lainnya.

Lebih lanjut, ia sampaikan jika hal ini bisa terlaksana, sudah pasti dunia usaha juga akan memperoleh keuntungan dari branding yang muncul di kancah olahraga Kaltim.

“Pasti perusahaan juga yang diuntungkan,” ucapnya. (adv)

Related News
Recent News
image
Advertorial Gedung Posyandu dan BPU Desa Loa Ulung Diresmikan, Edi Damansyah Minta Warga Jaga Aset Desa
by Redaksi2025-04-16 16:42:40

Pada Jumat (11/04/2025), Bupati Kukar Edi Damansyah meresmikan gedung baru Posyandu dan BPU di Desa Loa Ulung, Kecamatan Tenggarong Seberang

image
Advertorial Di Tengah Efisiensi Anggaran Nasional, Sekda Kukar: Tidak Akan Mempengaruhi Kesejahteraan Pegawai
by Redaksi2025-04-16 13:44:44

Sunggono, menegaskan bahwa belanja pegawai tidak terganggu oleh kebijakan ini