Hanya Berbalut Seprei, Pemotretan Terbaru Hailey Bieber Pamerkan Tubuh Seksi
PEMOTRETAN - Melalui akun Instagram pribadinya, Hailey Bieber membagikan serangkaian foto yang memperlihatkan dirinya membalut tubuh dengan seprai putih (Foto: Instagram @haileybieber)
Hailey sendiri dikenal kerap membagikan momen kesehariannya bersama sang suami, Justin Bieber, dan putra mereka, Jack Blues Bieber, di media sosial.
Meski begitu, ia tetap aktif berkarya dan menjaga eksistensinya di industri fashion dan kecantikan.
Hailey Bieber, Sosok Fashion Icon Masa Kini
Lewat pemotretan terbarunya ini, Hailey Bieber kembali membuktikan bahwa ia bukan sekadar selebritas, melainkan juga trendsetter yang mampu menggabungkan sensualitas, estetika, dan kepercayaan diri dalam satu frame.
Pemotretan berbalut seprai putih ini pun menjadi bukti bahwa konsep sederhana, jika dikemas dengan tepat, bisa menciptakan dampak besar di dunia hiburan dan fashion.
(apr)



