Daftar Lengkap Pengisi Suara Film Jumbo, Siapa Sangka Karakter Mbek Disuarakan Bukan Sembarang Sosok!

Pengisi Suara Karakter Film Jumbo (Foto: Instagram @jumbofilm_id)

  • Aci Resti mengisi suara karakter Panitia Datar
  • Rachel Amanda mengisi suara karakter Panitia Panik
  • Nurman & Mbek, Mbeek, Mbeeek (Foto: Instagram @jumbofilm_id)

    • Angga Dwimas Sasongko mengisi suara karakter Mbek
    • Chicco Jerikho mengisi suara karakter Mbeek
    • Ganindra Bimo mengisi suara karakter Mbeeek
    • Sebagai film animasi bergenre drama musikal, Jumbo hadir dengan jajaran lagu orisinal yang bukan hanya memperkuat emosi dalam cerita, tapi juga berdiri sebagai karya musik yang belakangan ini mencuri perhatian banyak pendengar.

      Lagu-lagu ini dibawakan langsung oleh para pengisi suara film serta musisi top Tanah Air, dan semuanya sudah bisa kamu nikmati di berbagai platform streaming digital.

      Yuk, intip daftar original soundtrack film Jumbo berikut ini:

      Lagu penuh haru ini menggambarkan cinta abadi seorang ibu, menjadi salah satu lagu paling melekat dari film Jumbo.

      Versi duet yang menghangatkan hati, merefleksikan kedekatan emosional antara Don dan Meri.

      Mengalun di momen krusial ketika Don nyaris menyerah, namun akhirnya menemukan kembali harapan.

      Lagu enerjik dan ceria yang mengiringi momen kebersamaan para karakter utama, bikin suasana makin hidup dan penuh semangat. (shi)

      Related News
      Recent News
      image
      Film Sinopsis dan Daftar Pemain Film Zombie 28 Years Later, Sekuel Menegangkan yang Tayang 2025
      by Adrian Jasman2025-06-17 16:23:24

      Sekuel zombie 28 Years Later hadir 2025, kisah penyintas virus rage dan kembalinya Danny Boyle.

      image
      Film Para Artis Cantik Pernah Perankan Hantu, Siapa Dapat Gelar Ratu Horor Selain Suzzanna?
      by April2025-06-15 15:04:20

      Muncul nama-nama aktris yang dianggap pantas menyandang gelar 'Ratu Horor baru'. Siapa saja mereka? Yuk, simak rangkumannya di bawah ini!