Selebriti Korea Selatan

Bersinar di Moving dan Can This Love Be Translated?: 5 Fakta Go Youn-jung! Jadi Ambassador Merek Mewah

Prestasi Go Youn-jung terus bertambah. Film Hunt (2022) memberinya nominasi aktris baru terbaik di Blue Dragon Film Awards, Baeksang Arts Awards, dan Grand Bell Awards/ IG @goyounjung

Di serial Moving, ia meraih gelar Aktris Baru Terbaik di Blue Dragon Series Awards dan Asia Contents Awards & Global OTT Awards, menegaskan statusnya sebagai rising star K-drama.

5. Duta Merek Mewah dan Kampanye Internasional

Go Youn-jung menempuh pendidikan Seni Kontemporer di Seoul Women’s University, jalur yang bisa membawanya ke karier di museum, penerbitan seni, akademi seni, perencanaan galeri, atau posisi desain di berbagai perusahaan/ IG @goyounjung

 

Go Youn-jung menjadi muse dan ambassador berbagai brand luxury.

Ia ditunjuk sebagai duta Boucheron pada 2021, Marithé et François Girbaud pada 2022, dan tampil di kampanye Dior pada 2023.

Tidak hanya itu, ia juga memperluas jangkauan ke Filipina sebagai model iklan Penshoppe dan menjadi wajah parfum Chanel Beauty COCO MADEMOISELLE Hair Perfume. Popularitasnya kini tak hanya di layar kaca, tetapi juga di dunia fashion global.

Go Youn-jung membuktikan bahwa bakat, pendidikan seni, dan kerja keras bisa membawanya bersinar di K-drama dan dunia luxury brand. Dari layar kaca hingga fashion, namanya semakin diperhitungkan! (jas)

 

Related News
Recent News
image
Entertainment Terungkap! Ini Momen Dansa "Tidak Pantas" Brooklyn Beckham dan Ibunya yang Bikin Nicola Peltz Menangis
by April2026-01-24 20:07:18

DJ Fat Tony ungkap momen dansa Brooklyn–Victoria yang canggung hingga membuat Nicola Peltz menangis.

image
Entertainment Laporan Dispatch Sebut Keluarga Cha Eun-Woo Terkait Penghindaran Pajak
by Nayara Faiza2026-01-24 16:04:32

Dispatch menyebut orangtua Cha Eun-woo turut terlibat dugaan penghindaran pajak senilai 20 miliar wo