FILM

Tak Hanya Jadi Adik Ipar Selingkuh, Ini 9 Film Davina Karamoy yang Bisa Kamu Tonton di Netflix!

Ada film horor diperankan Davina, lho!

FILM - Namanya semakin melambung lewat film Ipar Adalah Maut, cek deretan film yang dimainkan Davina Karamoy di Netflix (Foto: Instagram @netflixid dan @davinaakaramoy)

AVNMEDIA.IDIpar Adalah Maut menjadi salah satu film paling heboh pada 2024 sejak tayang di bioskop pada 13 Juni lalu.

Film garapan Hanung Bramantyo yang diadaptasi dari kisah viral karya Elizasifaa ini dibintangi Michelle Ziudith, Deva Mahenra, dan Davina Karamoy.

Kisahnya mengikuti kehidupan Nisa (Michelle Ziudith) yang awalnya harmonis bersama suaminya, Aris (Deva Mahenra), dan anak mereka.

Kehidupan itu berubah saat adik kandung Nisa, Rani (Davina Karamoy), ikut tinggal bersama mereka.

Kedekatan Rani dan Aris membuat sikap Aris perlahan berubah dingin hingga akhirnya terungkap bahwa Aris berselingkuh dengan adiknya sendiri.

Kesuksesan film ini membuat nama Davina Karamoy makin menonjol di industri film.

Peran Davina Karamoy sebagai “adik ipar yang berselingkuh” menjadi salah satu yang paling mencuri perhatian publik pada 2024.

Namun, Davina Karamoy sebenarnya telah terlibat dalam banyak proyek film dan serial lainnya yang kini bisa ditonton di Netflix.

Berikut deretan film Davina Karamoy yang bisa kamu nikmati di platform tersebut:

Deretan Film Davina Karamoy di Netflix

1. Ipar Adalah Maut

Film yang viral ini menghadirkan drama rumah tangga penuh konflik dan pengkhianatan.

Davina Karamoy berperan sebagai Rani, adik yang justru merusak kebahagiaan kakaknya sendiri.

Peran Davina Karamoy di sini sangat kuat dan emosional, sekaligus menjadi salah satu yang paling dibicarakan tahun ini.

2. Ratu DansA

Film drama komedi ini menampilkan Davina Karamoy sebagai remaja yang penuh energi.

Related News
Recent News
image
Film Randy Martin & Lyodra Meriahkan “Zootopia 2” Global Celebration di Shanghai
by Adrian Jasman2025-11-22 12:29:10

Randy Martin dan Lyodra hadir di Shanghai merayakan perilisan global film “Zootopia 2”.

image
Film 11 Profesi Ardit Erwandha di Netflix Sebelum Perankan Polisi Wanirejo pada Film Abadi Nan Jaya
by April2025-11-20 15:33:25

Film Abadi Nan Jaya menggabungkan horor, drama keluarga, dan kearifan lokal lewat tradisi jamu.