5 Aplikasi E-Grocery Populer yang Bikin Hidup Mama jadi Lebih Simpel!

AlloFresh Logo/ Foto: HO

Bagi Mama yang berdomisili di Jabodetabek, tersedia Sayurbox yang mengutamakan belanja produk segar, organik, dan lokal. Aplikasi ini menawarkan berbagai produk sehat seperti sayuran organik, buah lokal, dan bahan makanan segar langsung dari petani dan produsen lokal. Sayurbox muncul dari hobi berkebun sang pendiri dan dilengkapi informasi tips mengolah makanan di dalam aplikasinya.

5. Alfagift

Alfagift adalah aplikasi dari Alfamart yang menggabungkan belanja kebutuhan sehari-hari dengan sistem loyalitas.

Selain produk-produk Alfamart, pengguna juga bisa mendapatkan poin setiap kali berbelanja yang bisa ditukar dengan berbagai hadiah menarik.

Alfamart sendiri telah berdiri lebih dari 20.000 toko di seluruh Indonesia, sehingga berbelanja kebutuhan sehari-hari di Alfagift jadi lebih cepat karena diantar dari Alfamart terdekat.

Dengan berbagai pilihan aplikasi e-grocery ini, Mama bisa menikmati kemudahan belanja kebutuhan rumah tangga tanpa harus keluar rumah.

Mulai dari produk segar hingga kebutuhan sehari-hari, semua bisa didapatkan dengan praktis dan tentu saja, hemat! (jas)

Related News
Recent News
image
Business BYD Siap Guncang Pasar Mobil Mini Jepang dengan Kei Car Listrik Pertama dari Luar Negeri
by Adrian Jasman2025-05-16 15:43:12

Foto-foto prototipe yang bocor baru-baru ini memperlihatkan mobil mungil dengan desain khas kei car, seperti pintu geser di bagian belakang dan struktur pilar A ganda

image
Business Penjelasan BYD Indonesia soal Dugaan Mobil Seal Terbakar di Jakbar: Kepulan Asap, Bukan Api
by Adrian Jasman2025-05-15 17:08:31

Menurut laporan, sebelum kejadian terdengar suara ledakan dari kendaraan, yang kemudian memicu pemiliknya untuk segera menghubungi petugas pemadam kebakaran.