Selebriti Indonesia

10 Artis Indonesia Keturunan Aceh, Enzy Storia hingga Teuku Rassya

Beby Tsabina Masuk Daftar

ARTIS - Enzy Storia dan Teuku Rassya merupakan artis Indonesia yang memiliki keturunan Aceh (Foto: Instagram @enzystoria dan @teukurassya)

AVNMEDIA.ID - Industri hiburan Tanah Air diwarnai oleh banyak artis Indonesia asal Aceh yang sukses meniti karier di dunia seni peran, musik, hingga presenter.

Meski lahir dan besar di berbagai daerah, deretan artis Indonesia ini diketahui memiliki darah Aceh yang diwariskan dari orang tua mereka.

Mulai dari aktor muda hingga bintang senior, berikut daftar artis Indonesia keturunan Aceh lengkap dengan profil singkat dan perjalanan kariernya.

Para Artis Indonesia Keturunan Aceh

1. Enzy Storia

Enzy Storia Leovarisa lahir di Jakarta pada 10 Agustus 1992.

Ia dikenal sebagai aktris, penyanyi, presenter, dan model yang mulai dikenal publik lewat serial Ganteng-Ganteng Serigala.

Enzy memiliki darah Aceh dari sang ibu sekaligus berkontribusi sebagai wajah penting keturunan Aceh di industri hiburan Indonesia.

2. Beby Tsabina

Cut Putri Tsabina atau Beby Tsabina lahir di Aceh pada 27 Oktober 2002.

Ia mulai dikenal publik lewat sinetron Mermaid in Love dan terus aktif berkarya di dunia akting serta media sosial.

3. Cut Syifa

Cut Syifa Hanasalsabila lahir di Bekasi pada 18 September 1998.

Ia dikenal sejak masih kecil berakting di berbagai sinetron, termasuk Tukang Bubur Naik Haji The Series.

Darah Acehnya berasal dari pihak ayah.

Related News
Recent News
image
Entertainment Selena Gomez Pamerkan Wajah Tanpa Makeup, Istirahatkan Kulit usai Tampil Full Glam Hadiri Acara
by April2026-01-17 15:43:31

Selena Gomez unggah foto tanpa riasan usai tampil full glam hadiri acara berturut-turut.

image
Entertainment Blak-Blakan, Ne-Yo Beberkan Cara Jalin Hubungan dengan Tiga Pacar Sekaligus!
by April2026-01-15 19:41:19

Ne-Yo blak-blakan ungkap jalani satu hubungan dengan tiga pacar usai perceraian.