Mereka yang Tereliminasi di Spektakuler Show Indonesian Idol 2025, Terbaru Ada Peserta Asal Bandung Jawa Barat 

Shakirra Vier (tengah) tereliminasi di Spektakuler Show 6/ Foto: IG @indonesianidol_id

AVNMEDIA.ID - Pentas Indonesian Idol 2025 sudah memasuki tahap Spektakuler Show ke 6 pada Senin (3/3/2025) lalu.

Dari total 6 Spektakuler Show itu, sudah ada 6 peserta yang tereliminasi.

Kini, peserta Indonesian Idol 2025 menyisakan 8 peserta.

Berikut kami rangkum, daftar nama mereka yang tereliminasi di Spektakuler Show tiap minggunya.

Di babak awak Spektakuler Show, tiga nama masuk dalam vote terendah.

Ketiganya adalah Axelo, Shakirra Vier dan Manisa Llona.

Hasil akhirnya, Manisa Llona-lah yang harus tereliminasi

Di babak Spektakuler Show 2, tiga peserta ada di bottom three.

Rara Sudirman, Nakei dan Axelo menjadi tiga terendah berdasarkan hasil vote.

Di akhir, MC umumkan bahwa malam itu, Nakei-lah yang harus pulang.

Di babak Spektakuler Show 3 Indonesian Idol 2025 ini, ada beberapa kejutan terjadi.

Di antaranya, salah satu peserta, Angie Carvalho yang tak disangka ada di posisi bottom 3 pada babak Spektakuler Show 3 Indonesian Idol 2025.

Related News
Recent News
image
Music Tampil Memukau di Konser Jakarta Meski Ada Kendala, Simak Profil Lengkap Anggota DAY6
by Nayara Faiza2025-05-10 18:45:45

Konser tambahan DAY6 pada 3 Mei 2025 di Jakarta menjadi sorotan hangat di kalangan penggemar K-pop Indonesia

image
Music Awarding Night Festival Teknik UNMUL 2025 Hadirkan Reality Club, Tiket Hanya Sampai Hari Ini! Intip Album Mereka
by April2025-05-10 16:27:25

Reality Club dijadwalkan bakal tampil di Samarinda pada 18 Mei 2025 dalam acara Awarding Night Festival (ANFE) Teknik yang diselenggarakan BEM Fakultas Teknik Universitas Mulawarman.